Pages

Tuesday, November 13, 2012


Resep Cara Membuat Jus Stroberi segar


Resep Cara Membuat Jus Stroberi segar
Jus Stroberi/strawberry adalah jus yang sangat segar apabila di minum di siang hari, selain menyehatkan juga mengandung banyak vitamin, dari pada kita membeli lebih baik kita buat sendiri di rumah, tinggal kita siapkan bahan-bahan yang diperlukan, yang utama buah stroberi nya,.hehe



Resep cara membuat jus strawberry sangat mudah dibuat untuk mendatangkan suasana segar di keluarga anda. Berikut adalah cara membuat jus strawberry :

Bahan resep jus strawberry :


  • 15 buah Strawberry, potong-potong
  • 3 sendok makan gula pasir atau sesuai selera
  • 5 sendok makan susu kental manis atau sesuai selera
  • 300 ml air
  • Es Batu secukupnya
  • Air soda bila perlu
  • Cara membuat jus strawberry :

  1. Campur semua bahan dan masukkan ke dalam blender.
  2. Haluskan. Sajikan dingin.
  3. Resep dibuat untuk 4 gelas


Jus strawberry selain segar tapi juga mengandung banyak vitamin yang berguna buat tubuh kita seperti vitamin A, C, B, Kalsium, Posfat dan Magnesium. Kandungan lemaknya rendah membuat strawberry sangat cocok untuk dikonsumsi oleh mereka yang menderita diabetes atau lagi diet.







Masukan Email Dapet Resep Tiap Hari

Follow us!

0 comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar

Related 

Posts Plugin for WordPress, Blogger...